Tuesday, 6 May 2014

Rangkuman Artikel Pembahasan Cara Cepat Hamil

2 Cara Posisi Hubungan Seksual Agar Cepat Hamil
Posisi Misionaris
Posisi misionaris adalah kondisi dimana posisi laki-laki berada di atas wanita, untuk wanita yang memiliki posisi miss V normal sejajar dengan rahim posisi ini sangat nyaman untuk dilakukan. Setelah melakukan hubungan seksual dengan posisi ini, wanita disarankan untuk mengangkat kedua kaki mereka agar membantu proses pembuahan terjadi. <... baca artikel lengkap>

Posisi Doggy Style
Merupakan posisi dimana laki-laki berada di belakang wanita, karena letak miss V wanita lebih menghadap ke belakang. Posisi ini memberikan kenyamanan untuk kedua pasangan dalam melakukan hubungan seksual.
Cara terbaik yang dapat membantu proses kehamilan adalah kaki wanita diangkat sedikit ke atas setelah selesai melakukan hubungan seksual, hal ini dilakukan agar membantu sperma berenang menuju rahim dan memberi jalan menuju sel telur. <... baca artikel lengkap>

Perencanaan Kehamilan - Masa Subur
Penggunaan metode kalender adalah salah satu cara yang bisa digunakan untuk melakukan perencanaan kehamilan. 
Caranya sangat sederhana, dengan mengetahui siklus masa subur seorang wanita atau yang dikenal dengan masa ovulasi. Pada 2-3 hari sebelum masa ovulasi, pasangan dianjurkan untuk melakukan hubungan intim yang berkualitas. <... baca artikel lengkap>

Solusi Cepat Hamil
Kualitas sperma yang rendah adalah penyebab utama kenapa sulit punya keturunan jika dilihat dari sisi laki-laki. Faktor genetik dan gaya hidup adalah hal yang mempengaruhi proses pembentukan spermatozoa. Misalnya, seorang laki-laki yang terlalu sering duduk di tempat yang panas maka testisnya akan terkena suhu tinggi. Sebagai informasi, Testis (pabrik sperma) hanya memproduksi sperma dengan kualitas yang baik jika suhu area testis lebih rendah dari suhu tubuh itu sendiri, sekitar 33-35 derajat Celcius. <... baca artikel lengkap>